Our Journey
First Meet :
Pertemuan kami pertama kali saat aku ditempatkan di Polres sebagai anggota yang baru mutasi. Kami mulai sering berpapasan dan Apel satu halaman di Polres. Awalnya hanya sekadar anggukan dan senyuman singkat sebatas sapaan antara Senior dan Junior. Tidak ada kebetulan di dunia ini semua tersusun rapi oleh Sang Maha Kuasa.
Relationship :
Katanya cinta dapat tumbuh dalam kebersamaan. Tahun 2023 berawal dari sebuah DM Instagram. Hari demi hari berlalu, Balasan yang awalnya hanya basa-basi berkembang jadi obrolan rutin. obrolan pun berpindah dari DM ke WhatsApp. Semakin berjalannya waktu kami semakin dekat.
Engagement :
Jatuh cinta kali ini membuat kami merasa utuh dan tumbuh, kami memutuskan untuk bertunangan pada 27 April 2025.
Married :
Percayalah, bukan karena kami bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodoh lah maka kami bertemu. Kami memutuskan untuk mengikrarkan janji Suci pernikahan kami dengan restu keluarga dan rekan-rekan sejawat InsyaAllah di bulan Juli 2025.
Sebagai mana yang pernah dikatakan oleh saydina Ali bin Abi Thalib “ Apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalanya untuk menemukan mu “