Our Love Story
Awal bertemu pada tahun 2024, kami memulai mengenal satu sama lain, dan berbagi cerita mulai dari hobi dan rutinitas yang kami jalani setiap harinya.
Dengan berjalannya waktu kami mulai lebih saling mengenal, kami menemukan kecocokan satu sama lain, dan kami saling tertarik ingin mengenal lebih lanjut. Sejak saat itu kami menjadi lebih dekat dan memutuskan untuk menjalin hubungan yang serius walaupun pertemuan kami sangat singkat, kami yakin untuk melanjutkan hubungan ke jenjang yang lebih serius.
Pada tanggal 10 Mei 2025, datang untuk melamar, kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan, Kami siap melangkah ke jenjang hidup baru, siap untuk menghadapi masa depan bersama, dan saling memberi kasih sayang serta dukungan satu sama lain, dan memutuskan untuk menikah pada tanggal 2 Agustus 2025.
Kami memohon doa’ dari keluarga, saudara, sahabat. Agar acara kami berjalan dengan baik, lancar, dan dimudahkan dalam segala hal.